Jakarta - Musisi The Weeknd menuai sorotan publik usai menghentikan pertunjukan konsernya di SoFi Stadium karena kehilangan suara. Ia menghentikan konsernya di SoFi Stadium di tengah lagu Can`t Feel My Face.
Sang penyanyi kemudian berjanji bakal menggelar pertunjukan pengganti dalam waktu dekat. Tak hanya itu, ia juga menjamin seluruh penonton yang telah membeli tiket di gelaran tersebut dijanjikan mendapatkan uangnya kembali. []