Jakarta - Selayaknya sebuah negara harusnya ada di peta dunia. Namun, faktanya ada beberapa negara yang tidak tercantum di peta.
Hal ini karena banyak negara di dunia atau lembaga internasional belum mengakuinya. Lantas negara mana saja yang tidak pernah tertulis di peta? Berikut penjelasannya.